Tag: Buta Aksara
JAKARTA, NusaBali - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengatakan kolaborasi dan sinergi antar-pihak berhasil menurunkan angka buta aksara penduduk Indonesia secara signifikan.
GIANYAR, NusaBali.com - Putri Bungsu Presiden Soekarno, Karina Kartika Sari Dewi Soekarno bersama Bali Children Foundation (BCF) telah merevitalisasi posyandu-posyandu di wilayah miskin Kabupaten Bangli sejak tahun 2021.
AMLAPURA, NusaBali
Pengelola Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Dharma Sedana Santhi, I Wayan Pasek Sujena, menerima Anugerah Pegiat Pendidikan Keaksaraan 2022 di Raja Hotel Kuta Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Jumat (9/9) malam.
AMLAPURA, NusaBali
Pemerintah pusat berikan jatah 500 warga belajar untuk tuntaskan program keaksaraan. Sementara Pemkab Karangasem berikan jatah 150 warga belajar.
SEMARAPURA, NusaBali
Jumlah warga buta aksara di Klungkung masih cukup tinggi, yakni 1.614 orang. Rata-rata mereka berusia 56 tahun.
AMLAPURA, NusaBali
Program keaksaraan di Karangasem pada tahun 2021 menyasar 150 warga belajar. Sebelumnya tahun 2020, program keaksaraan nihil kegiatan karena tanpa biaya.
Program keaksaraan tahun 2019 telah dimulai. Rata-rata warga belajar, khusunya lanjut usia (lansia) mengaku tangannya gemetar saat memulai belajar menulis.
Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Karangasem menugaskan 119 tutor mengajar dan mendidik 1.409 warga belajar.
"Bukan saja saya membina agar warga bisa membaca, menulis dan menghitung, juga agar punya ketrampilan, sehingga bisa mendatangkan penghasilan,"
Dinas Pendidikan Kabupaten Gianyar gelar lomba Keberaksaraan bagi penduduk buta aksara Tingkat Kabupaten Gianyar tahun 2019 di Gedung Pramuka Gianyar, Minggu (16/6).
Ratusan Warga Disasar Program Keaksaraan
Setelah 38 kali tatap muka, peserta warga belajar menjalani ujian sejak Senin (5/11). Jadwal ujian berbeda-beda di tiap kecamatan.
Peringatan Hari Aksara Internasional (HAI) ke-53
Warga yang mengikuti program pengentasan buta aksara kebingungan memulai pembelajaran. Mereka kebingungan cara pegang pulpen dan menulis.
Tahun 2017 telah menuntaskan program buta aksara menyasar 1.559 warga belajar di Kecamatan Karangasem.
Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Karangasem merekrut 186 tutor untuk mendidik 2.184 warga belajar dari Kecamatan Selat, Rendang, Sidemen, dan Manggis.
Sebanyak 200 lanjut usia (lansia) yang tersebar di sejumlah daerah di Buleleng mengikuti program keaksaraan dasar yang dilaksanakan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Buleleng.
Sesuai hasil sensus pendidikan tahun 2016, di Karangasem terdapat 14.498 warga buta aksara atau huruf.
Pada tahun 2016, Disdikpora Karangasem tuntas menangani 500 buta aksara di Desa Seraya Tengah, Kecamatan Karangasem.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.